Berita
MTsN 9 Bantul

Penyerahan Hadiah Class Meeting MTsN 9 Bantul Dilaksanakan Saat Apel Pagi

Gambar Berita
Bantul (MTsN 9 Bantul) — MTsN 9 Bantul melaksanakan penyerahan hadiah Class Meeting kepada perwakilan siswa dari setiap kelas yang meraih juara pada kegiatan apel pagi, Senin (05/01/2026). Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa, guru, dan tenaga kependidikan sebagai bagian dari rangkaian awal masuk...

Tasyakuran HAB Kemenag ke-80, Kamad dan Ka TU MTsN 9 Bantul Hadiri Acara di Kankemenag Bantul

Gambar Berita
Bantul (MTsN 9 Bantul) — Kepala Madrasah dan Kepala Tata Usaha MTsN 9 Bantul menghadiri acara tasyakuran Hari Amal Bakti (HAB) Kementerian Agama ke-80 yang diselenggarakan pada Senin (5/1/2026). Kegiatan berlangsung di Aula Kantor Kementerian Agama Kabupaten Bantul dan diikuti jajaran pejabat serta...

Panen Ikan Nila Adiwiyata, MTsN 9 Bantul Syukuri HAB Kemenag ke-80

Gambar Berita
Bantul (MTsN 9 Bantul) — MTsN 9 Bantul melaksanakan kegiatan panen ikan nila pada Senin (5/1/2026) di kolam ikan milik madrasah. Kegiatan ini menjadi bagian dari program Adiwiyata sebagai upaya menanamkan kepedulian lingkungan sekaligus menghadirkan pembelajaran kontekstual bagi warga madrasah. ...
Menampilkan 37 - 39 dari 821 hasil